Jejak Sejarah Jalur Kereta Api di Rawagede Karawang

Jumat, 09 April 2010

Berikut Artikel dari Karin (Karawang Info) ...
==========================================
Sebagian besar jalur kereta api yang dibangun Belanda di Karawang musnah tertelan jaman. Dari beberapa puing-puing peninggalan jalur kereta api tempo dulu ini, salah satunya bisa dilihat pada jalur kereta api antara Karawang – Rengadengklok yang ada di Rawagede, Kec. Rawamerta. Walaupun tidak utuh, setidaknya dari peninggalan ini kita bisa mempelajari dan melihat seperti apa masa keemasan jalur kereta api di Karawang dahulu kala.

Peninggalan di Rawagede ini adalah berupa bekas stasiun dan rel kereta api yang puing rerentuhannya masih bisa kita lihat. Walaupun secara fisik sudah tidak ada lagi, tetapi penduduk Rawagede dan sekitarnya masih menyebut daerah tersebut “Sepur.” Ada juga jembatan penyeberangan dari Tegal Sawah ke Rawaleutik juga masih aktif dan dipergunakan untuk transportasi khususnya roda 2 sampai dengan saat ini.


Selengkapnya ...

0 komentar: